Thursday, July 23, 2020

Belajar C++ #4 IF Else dalam C++



Pada kali ini saya akan membahas tentang apa itu kondisi If Else dalam program C++.
Kondisi If atau jika adalah sebuah konsisi struktur pemilihan yang ada dalam C++.Kondisi If atau "jika" apabila sebuah nilai berkondisi benar maka program akan menjalankan stetemen selanjutnya dan apabila nilai kondisi tersebut salah maka akan di abaikan dan jika ada IF Else berikutnya dia akan kembali melihat apakah pada kondisi If berikutnya bernilai benar atau salah.

Contoh Script Program

#include <iostream>
using namespace std;
int main(){

int Nilai ;
 cout << " Masukkan Sebuah Nilai : \n"; cin>> Nilai;

if (Nilai <= 75)
{
    cout<<"TIDAK LULUS";
}

else if (Nilai >75)
{
    cout<< "LULUS" ;
}

Penjelasan dari script program diatas pada perintah  cout << " Masukkan Sebuah Nilai : \n"; cin>> Nilai; akan menampilkan permintaan memasukkan sebuah nilai,Kemudian masuk ke stetement if dimana jika nilai yang dimasukkan bernilai kurang dari samadengan 75 maka akan menampilkan TIDAK LULUS tetapi jika nilai yang diinput lebih dari 75 maka akan menampilkan "LULUS".


Demikianlah penjabaran secara sederhana tentang fungsi If else dalam Program C++.

No comments:

Post a Comment

Forum seccoid

Mengapa Developer Membenci CMS Wordpress ?   Bayu_Ajie     September 14, 2020   Mengapa Developer Membenci Wordpress ?  Hallo gayn, kali ini...